Sikap Seorang Muslim Terhadap Tanda Salib
🍃 Sikap seorang muslim terhadap tanda salib. 📙Soal dari mutmainnah pinrang di group Wa nashihatulinnisa : Bagaiamana nasehat nya untuk orang yg posting sprt itu? Di situ ada lambang salibnya. ┈┉┅━❀🍃🌹🍃❀━┅┉┈ Sebagai orang muslim hendaknya merasa bangga dan mulia dengan keislamannya dengan menghidupkan dan mengagungkan syiar syiar islam, dan tidak ada kecintaan terhadap orang kafir apakah dengan memakai pakaian mereka atau melariskan gambar yang ada tanda salibnya . Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, ุงْูุฅِุณَْูุงู
َ َูุนُْูู ََููุง ُูุนَْูู ุนََِْููู “Islam itu tinggi dan tidaklah direndahkan.” (HR. Al Baihaqi). Dan A...