Jangan engkau bela orang yang jelas di atas kesalahan (edt)
🍃 Jangan sampai pembelaanmu terhadap suatu kelompok atau suku, atau kerabat atau siapapun yang jelas jelas berada di atas kedzholiman, bukan di atas kebenaran. Dari Abdullaah bin Mas'ud Radhiyallahu Anhu ; من نصر قومه على غير الحق فهو كالبعير الذي ردي فهو ينزع بذنبه Barang siapa yang menolong kaumnya bukan di atas kebenaran, maka dia seperti seekor onta yang jatuh dan diangkat ekornya. 📚 HR Abu Dawud 5117 dan dishohihkan oleh syaikh Al_bany Rohimahullooh baik secara mauquf dan marfu' 🖊 Berkata Asy Syaikh Allaamah Al muhaddits Muhsin Al Abbad hafidzahullooh أن النصر بالحق أم...